Warung Bebas

Senin, 30 April 2012

Cara Membuat Dan Memasang Auto Scroll Di Blog

 Cara Membuat Dan Memasang Auto Scroll Di Blog - Kali ini saya akan share artikel ringan tentang Cara Membuat Dan Memasang Auto Scroll Di Blog, Fungsi atau gunanya Auto Scroll adalah untuk memudahkan kita apabila ada kode atau tulisan yang sangat panjang agar tidak memakan terlalu banyak tempat di blog.

AUTO SCROLL

 Cara Membuat Dan Memasang Auto Scroll Di Blog sangatlah mudah sekali, hampir sama seperti kita menulis di posting blog. Auto scroll ini bisa di pasang pada Sidebar maupun di postingan blog. Tapi jangan lupa sobat tulis atau taruh kode Auto scroll di bawah ini pada mode >> "Edit HTML".

 Berikut kode Auto scrollnya:


<div style='padding: 5px; overflow: auto; width: auto; height:200px;border:1px solid #000000'>

Taruh apa saja yang ingin sobat scroll di sini.

</div>


Keterangan:
  • height:200px; = Adalah ukuran lebar ke bawah pada kotak Auto Scroll, Silahkan sobat ganti nilainya sesuai dengan keinginan sobat.
  • border:1px = Adalah ukuran Tebal Garis tepi kotak Auto Scroll, Silahkan sobat ganti nilainya sesuai dengan keinginan sobat.
  • #000000 = Adalah Kode warna Hitam untuk garis tepi kotak Auto Scroll, Silahkan sobat ganti kode warnanya sesuai dengan keinginan sobat.

 Semoga artikel ringan tentang Cara Membuat Dan Memasang Auto Scroll Di Blog, Sangat bermanfaat buat sobat KUCOPAS semua.


0 komentar em “Cara Membuat Dan Memasang Auto Scroll Di Blog”

Posting Komentar

 

M-Kolom Tutorial | All Tutorial Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger