Warung Bebas

Minggu, 26 Februari 2012

Cara Membuat Dan Memasang Widget Alexa Rank Di Blog

 Cara Membuat Dan Memasang Widget Alexa di Blog - Setelah kemarin saya share tips dan trik blog tentang Cara pasang Auto Read More di blog. Sekarang tips dan trik blog kali ini akan mengulas tentang Cara Membuat Widget Alexa di Blog atau Cara Memasang Widget Alexa di Blog.

 Tentunya sobat para webmaster semua sudah tahu apa itu widget Alexa rank, Karena tips dan trik ini di per-untuk-kan buat Blogger pemula, Ya seperti saya ini yang masih NdesO... hehehehe...

 Perlu sobat ketahui bahwa kegunaan alexa rank di pasang di blog adalah untuk di jadikan sebagai alat pengukur tingkat Ranking dalam sebuah blog. Dan salah satu contohnya Widget Alexa Rank ya seperti di bawah ini.



 Jika sobat ingin mendaftar, Membuat dan memasang Widget Alexa Rank di blog, Caranya sangat mudah sekali. Silahkan sobat simak baik-baik caranya yang akan saya jelaskan dengan detail sebentar lagi.

Ok sobat, Berikut langkah-langkahnya Cara Membuat dan Memasang Widget Alexa di Blog:

1. Silahkan sobat Login atau Masuk ke www.alexa.com


2. Kemudian Klik Menu >> Site Tools, Lihat contoh gambar screenshot di atas.


3. Lalu sobat pilih >> Alexa Site Widgets >> Atau biar lebih cepat silahkan sobat klik saja DISINI


4. Langkah yang selanjutnya, Silahkan sobat masukkan Alamat Blog Sobat pada kolom yang tersedia, contoh : http://kuc0pas.blogspot.com/ , = (Kotak no 1)
Klik gambar di atas untuk melihat contoh lebih jelas.

5. Kemudian klik >> Build Widget ( Kotak no 2).

6. Lalu silahkan sobat Copy Kode HTML yang tertera di dalam kotak, Seperti gambar screenshot di bawah ini. Kemudian paste atau pasang ke blog sobat. Pilih salah satu saja yang sobat kehendaki.


Cara Memasang Widget Alexa Rank Di Blog Sobat:

1. Silahkan sobat >> Login atau Masuk ke blogger.com menggunakan akun sobat.

2. Pada Dashboard tampilan blog baru, Pilih menu >> Tata Letak >> Tambah atau Add Gadget >> HTML/JavaScript >> Kemudian Taruh semua Kode HTML Widget Alexa Rank yang sobat buat tadi pada kotak HTML/JavaScript.

2. Agar dapat tampil pada blog sobat, Jangan lupa klik >> Save atau Simpan.

3. Selesai dan lihat hasilnya.

 Sangat mudah sekali kan sobat... Selamat mencoba dan Semoga berhasil.

 Semoga trik dan tips ringan tutorial blog pemula yang mengulas tentang Cara Membuat Dan Memasang Widget Alexa Rank Di Blog, Bisa sangat bermanfaat bagi sobat KUCOPAS semua.
Selamat Berkarya.


0 komentar em “Cara Membuat Dan Memasang Widget Alexa Rank Di Blog”

Posting Komentar

 

M-Kolom Tutorial | All Tutorial Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger