Warung Bebas

Sabtu, 20 Oktober 2012

Cara Memasang Tombol Like Facebook Pada Setiap Postingan

Tutorial Blog Cara Memasang Tombol Like Facebook Pada Setiap Postingan kali ini perlu sobat blogger pelajari.  Tombol like facebook yang akan anda pasang pada blog anda fungsinya sama dengan tombol like yang ada pada update status facebook anda yaitu berfungsi untuk mengetahui seberapa banyak pengunjung yang menyukai artikel atau postingan anda.

Kelebihan lain dari tombol like facebook yaitu Sebagai salah satu cara melakukan Optimasi SEO, karena setiap pengunjung yang mengklik tombol like facebook diartikel sobat maka Link artikel sobat yang dilike akan muncul di Profil facebook pengunjung

Contoh Tombol like Facebook didalam postingan bisa sobat blogger Dapur Tutorial Blogspot Lihat di bawah Postingan ini. Ok!, langsung saja kita bahas resep Membuat Tombol Like Facebook Pada Setiap Postingan Blog .

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
  1. Log-in ke blog sobat
  2. Pilih Template
  3. Klik Tombol Edit HTML
  4. Klik Proses Atau Lanjutkan 
  5. Tunggu beberapa saat sobat akan dibawa ke halaman Edit HTML seperti berikut :
  6. Download template lengkap terlebih dahulu
  7. Centang Expand Template Widget
  8. Cari kode  <data:post.body/> Jika kode tersebut ada dua pilih kode pertama
  9. Copy kode berikut
  10. <iframe allowTransparency='true' expr:src='&quot;http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=&quot; + data:post.url + &quot;&amp;layout=standard&amp;show_faces=false&amp;width=100&amp;action=like&amp;font=arial&amp;colorscheme=light&quot;' frameborder='0' height='30' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; '/>
  11. Paste atau letakan diatas kode <data:post.body/> apabila tombol like ingin berada diatas posting dan letakan dibawah <data:post.body/> apabila tombol like facebook ingin berada dibawah posting
  12. Kemudian klik simpan template
  13. Lihat hasilnya dan selesai
Sekian Tutorial Blog mengenai Cara Memasang Tombol Like Facebook Pada Setiap Postingan. semoga bermanfaat dan selaman mencoba.

0 komentar em “Cara Memasang Tombol Like Facebook Pada Setiap Postingan”

Posting Komentar

 

M-Kolom Tutorial | All Tutorial Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger