Taukah Kamu Apa Itu Google Pinguin - Setelah pada postingan sebelumnya Master Chef membahas apa Taukah Kamu Apa Itu Google Panda, kali ini dimuculkan lagi dengan Google Pinguin. Google pinguin dan Google panda merupakan update algoritma yang dilakukan oleh google untuk memaksimalkan hasil pencarian. Agar lebih jelas mengenai google pinguin akan kita bahas dalam artikel kali ini.
Belakangan ini Google dan para pengunjung sudah muak dan benci dengan website atau blog yang berada dihalaman depan hasil pencarian yang isinya hanyalah spam sehingga pengunjung blog dibuat berputar-putar dihalaman website/blog tersebut. Dari sisi lain google juga banyak kehilangan banyak pengunjung lewat mesin pencari, karena menurut mereka hasil pencarian google kurang akurat membuat mereka beralih menggunakan mesin pencari lain. berdasarkan masalah tersebutlah google dipaksa untuk mengupdate algoritma pada mesin pencari untuk membuat hasil pencarian yang lebih baik.
Ok sekarang kita bahas lagi Apa itu Google pinguin ?
Google Pinguin itu merupakan algoritma yang dirancang khusus untuk memberikan hukuman dengan menendang semua web/blog yang berisi spam.
Dengan munculnya algoritma ini sangat memberikan banyak kebaikan, karena hasil pencarian pada search engine semakin berkualitas dengan tidak menampilkan situs web/blog yang manipulatif dalam mencapai posisi terbaik halaman pertama google.
Nah itu dia sekilas tetang pemahaman soal Google Pinguin. Sekian dulu artikel Taukah Kamu Apa Itu Google Pinguin kali ini semoga bisa memberikan pemahaman yang bermanfaat.
Rabu, 31 Oktober 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)